Melawan Persija Pelajaran Penting Bagi PBR

 https://encrypted-tbn2.gstatic.com/images?q=tbn:ANd9GcS7MEX4PJwT5IbJGz1n0DvEiIJjpXZQds0XceFNIjV8LtVdRXlnUQ

Portal Barudak Bandung Bersatu - Pelita Bandung Raya akhirnya meraih kemenangan perdana usai menekuk Persija Jakarta dengan skor 3-2 di stadion Siliwangi, Bandung sore tadi.
Pertandingan berat karena lapangan becek. PBR baru saja selesai bertanding melawan PSPS, dengan mental yang masih harus dibangun bagipara pemain mudanya.

Pertandingan yang  berjalan bagus, sayang gol-gol Persija tercipta dari kurang sigapnya Pemain Belakang PBR baik itu Kiper maupun Pertahanan alias bek. Bahkan Persija Memiliki Permainan Cepat dan serangan balik yang Akurat.
Banyak duel keras? Sebuah hal normal mengingat kondisi lapangan. Masih wajar, terbukti tidak ada insiden yang berlanjut lebih jauh.

Berikutnya kami akan tampil di kandang Sriwijaya (17/2). Kemengan hari ini harus dijadikan modal spirit, kita harus fokus ke lawan selanjutnya dengan target meraih angka penuh.
Tags:

Portal Barudak Bandung Bersatu

Portal ini berisi tentang berita dan informasi sepakbola BANDUNG, nasional dan Internasional. Portal Barudak Bandung Bersatu mengulas lebih banyak mengenai sepakbola, dan merupakan pendukung Bandung dengan slogan 'SEPARUH AKU' Pendukung Persib dan Bandung raya Besatu.